Minggu, 08 November 2015

Gejala penyakit stroke

Share it Please



Stoke .Banyak yang meremehkan penyakit ini dan membiarkan tanpa ada penanganan khusus, apalagi gejala ini termasuk hal yang umum. Harusnya ada penanganan khusus untuk penyakit ini.


Kenali gejalanya
Stroke ringan merupakan gangguan fungsi otak akibat berkurangnya aliran darah ke otak untuk sementara waktu akibat tersumbatnya pembuluh darah.

Meskipun tidak menyebabkan kerusakan permanen anda harus tetap mewaspadainya yaitu antara lain


  • Tangan dan kaki terasa lemas
  • Kesemutan pada bagian tubuh
  • Keseimbangan terganggu
  • Gangguan penglihatan
  • Nyeri kepala hebat
  • Gangguan fungsi bicara, misal sulit menemukan kata kata yang tepat dalam berbicara
Walaupun gejala penyakit stroke ringan ini hanya sementara sekitar 2 hingga 30 menit saja, naamun anda harus tahu gejala - gejalanya dan harus waspada karena orang yang sudah terkena stroke kemungkinan terkena lagi menjadi lebih besar. Gejala tersebut peringatan bahwa adanya resiko terkena stroke, sekaligus untuk mencegah penyakit stroke itu terjadi di tubuh kita agar kita selalu sehat.

Stroke ringan terjadi akibat aliran darah ke otak tersumbat. Tidak seperti stroke akut yang punya gejala mati rasa, pandangan kabur, bicara cadel , stroke ringan biasanya terkadang menyerang tanpa gejala namun efek pada otak cukup membahayakan.



Adanya faktor faktor yang memperbesar terjadinya stroke :

  • Diabetes
  • Obesitas
  • Kolesterol tinggi
  • Ada anggota keluarga yang terkena stroke
  • Tekana darah tidah normal



Stroke ringan ( tanda peringatan awal)
Stroke ringan ini terjadi akibat  aliran darah ke otak terhenti, tapi kita tidak pernah tahu apakah akan adanya serangan susulan atau tidak.

Serangan stroke ternyata bisa kita hindari seperti stop konsumsi alkohol , rokok, dan faktor tekanan darah tinggi , kelinan pada jantung dan yang harus tetap kita lakukan adalah gaya hidup sehat dan kita terhidar dari serangan stroke.

Baca juga :
Efek negatif dan positf kopi
Keuntungan bangun pagi
Penyakit Kulit Bayi Dan Cara Penanganan
Tips merawat gigi dan mulut
8 manfaat jambu biji bagi kesehatan tubuh kita
Kelainan Albino

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Followers

Feature Top (Full Width)

Follow The Author